Lembang Tempo Dulu

 lembang tempo dulu
Mungkin belum banyak yang tau seperti apa kondisi cibogo 30 tahun yang lalu
Lembang, berwisata saat ini ke Lembang harus punya stok kesabaran dengan paket unlimited. Penuh sesaknya kendaraan berbanding terbalik dengan ruas jalan yang ada. Di akhir pekan, kepadatan kendaraan menuju Lembang sudah sangat over loaded. Bandingkan dengan kondisi 30 tahun yang lalu. Tampak pada foto di atas, tanjakan Cibogo masih tampak lengang dengan kiri kanan jalan masih berupa tegalan atau kebunsayuran. 

 lembang tempo dulu

Ya dahulu Lembang adalah sentra sayuran terkenal di Jawa Barat. Kendaraan yang melewati ruas tanjakan Cibogo pun masih dapat dihitung dengan jari. Maklum, kondisi sosial ekonomi masyarakat pada saat itu tak sehebat sekarang. Walaupun demikian kondisi lingkungan sekarang bisa dikatakan kurang bagus ketimbang kondisi 30 tahun yang lalu. Tentu saja pembangunan rumah, restoran, tempat wisata mempengaruhi iklim mikro yang tentu saha berpengaruh signifikan terhadap kondisi makro Lembang saat ini yang bisa dirasakan cukup hareudang dan bayeungyang padahal ini di Lembang.
Lembang heritages
Previous
Next Post »
Thanks for your comment